Sesuai dengan judul, artikel ini di buat untuk mengatasi modem yang mengalami "Connect Failed" atau gagal konek pada modem ZTE MF190 dan modem USB lainnya..
Kebetulan teman saya datang kerumah saya dan menanyakan kepada saya. kenapa modem nya tidak bisa konek, padahal dia sudah mencoba uninstall software bawaan modem nya dan juga sudah mengganti kartu nya karena ada kemungkinan kedua hal itu yang menjadi masalahnya.
Tapi ternyata tetap tidak mau connect "Connect failed". saya searching ke google tetap tidak menemukan solusi nya.
akhirnya saya mencoba2, dan ternyata di sebabkan Driver yang minta di update/ file driver yang sudah di install maupun setup file driver nya corrupt.
dan inilah cara mengatasinya...
Pertama-tama kalian download terlebih dahulu driver modem sesuai merk yang kalian pakai.
dalam kasus ini saya menggunakan modem USB merk ZTE MF190.
Download driver untuk modem USB ZTE MF190 ZTE MF190 belum tau download di P-K.blog KLIK DISINI
Untuk driver yang lainnya bisa search di google dengan keyword=(download driver modem "merk modem") <-- masukkan merk modem kalian.
contoh "download driver Modem ZTE MF190"
Setelah sudah di download driver nya, untuk jaga2. uninstall software bawaan modem nya.
lalu hapus "registry" nya. saya di sini menggunakan CCleaner dan Glary Utilities versi lama.
Bagi yang belum mempunyai 2 software ini. link download ada di bawah.
CCleaner Full Version
Glary Utilities 2.54
Kenapa saya menggunakan "glary utilities versi lama" karena tampilan nya lebih bersahabat/simple #Hiraukan :v
Dan kenapa saya menggunakan kedua nya untuk menghapus "registry" yg rusak. karena terkadang ada beberapa "registry" yang tidak terbaiki/dihapus oleh CCleaner begitu pun dengan Glary utilities.
Lalu Jalankan CCleaner nya. buka Menu "Registri" -> klik "pindai masalah" tunggu hingga proses pindai selesai. -> lalu klik "perbaiki masalah terpilih..." -> lalu akan keluar notif "apa anda ingin membuat cadangan ke registri?" lalu pilih "no" saja. -> lalu klik "perbaiki semua masalah"
setelah selesai Lalu Jalankan Glary utilities yang kalian punya, disini saya menggnakan versi lama :v . klik "Periksa masalah" -> tunggu proses scan selesai. karena saya di sini menggunakan versi lama. jadi akan sedikit memakan waktu dalam menunggunya :v -> setelah selesai. klik "Perbaiki Masalah"
selesai menghapus Registry nya. :D
masukkan modem kalian, jika ada notif tentang install "program dial up modem" kalian. klik "NO" atau "cancel" saja.
setelah itu install driver nya dengan cara, buka file driver yang sudah kalian download tadi. -> klik setup nya. dalam kasus ini nama setup nya adalah "Setup_1_23_20110525.exe" -> klik next saja sampai selesai :D
selesai install driver nya, install program dial up modem kalian guna nya untuk mengkonekan modem ke internet.dengan cara buka windows explorer. klik ke drive modem kalian. -> lalu klik 2x atau klik kanan file "setup.exe" - open -> klik "Next" saja hingga selesai. :D
Dan selesai.
Tinggal buka software dial up nya lalu kalian klik "Connecting" untuk mengkonekan modem nya.
Jika Artikel ini bermanfaat silahkan tinggalkan komentar.
jika ada masalah lainnya, bisa di tanyakan di komentar.
jika ingin copas artikel ini, jangan lupa tinggalkan sumber asli nya :D
Software updatenya itukan telecom dari newzealand. Sy udh ikutin langkah2 agan. Tapi software telecomnya tidak mendeteksi kartu xl ataupun indosat. Utk connection managernya juga tetap c invalid sim inserted. onnect failed.
BalasHapuskalo itu masalah nya di kartu nya gan, atau di slot untuk kartu nya yg udah rusak mungkin.
HapusKalo punya saya gmn gan ? Saya udh ngikutin langkah langkah di atas tpi ttep aja masih nggak kebuka ? Saya pake modem ZTE MF190
BalasHapus